Pada pembelajaran kali ini akan dibahas mengenai komplemen dari peluang, Menurut KBBI kata komplemen yang memiliki arti "Menyempurnakan" atau "Melengkapi" sehingga berdasarkan definisi tersebut komplemen dari peluang adalah nilai yang membuat peluang menjadi sempurna atau mengakibatkan nilai peluang menjadi 1. Untuk lebih jelasnya menganai komplemen nilai peluang silahkan simak penjelasan berikut ini
Untuk memahami lebih jauh mengenai materi Komplemen nilai peluang, berikut disajikan beberapa contoh soal yang dapat digunakan sebagai latihan agar lebih paham mengenai materi nilai komplemen peluang.
--- Soal No 1 ---
Dalam percobaan pelemparan sebuah dadu, adi mencatat bahwa peluang munculnya mata dadu yang lebih dari 5 adalah $\frac{1}{6}$, maka berapakah peluang munculnya mata dadu yang tidak lebih dari 5.
Sesuai dengan soal yang dipaparkan, maka masalah ini dapat diselesaikan dengan konsep komplemen karena yang diketahui muncul mata dadu lebih dari 5 dan yang ditanya munculnya mata dadu tidak lebih dari 5. maka diperoleh
$ \begin{align*} P^c &= 1 -P_a\\ &= 1- \frac{1}{6}\\ &= \frac {5}{6} \end{align*}$
$ \begin{align*} P^c &= 1 -P_a\\ &= 1- \frac{1}{6}\\ &= \frac {5}{6} \end{align*}$
--- Soal No 2 ---
Dalam sebuah percobaan pelemparan sebuah dadu dan sebuah koin, coba temukan
a. Peluang kejadian munculnya mata dadu genap dan sebuah gambar
b. peluang kejadian tidak munculnya mata dadu genap dan sebuah gambar
a. Peluang kejadian munculnya mata dadu genap dan sebuah gambar
b. peluang kejadian tidak munculnya mata dadu genap dan sebuah gambar
Sesuai dengan konsep peluang maka diperoleh.
jawaban a
$\begin{align*} P_a &= \frac{P_a}{P_s}\\ &= 1- \frac{3}{12}\\ &= \frac {1}{4} \end{align*}$
jawaban b
$\begin{align*} P^c &= 1-P_a\\ &= 1- \frac{1}{4}\\ &= \frac {3}{4} \end{align*}$
jawaban a
$\begin{align*} P_a &= \frac{P_a}{P_s}\\ &= 1- \frac{3}{12}\\ &= \frac {1}{4} \end{align*}$
jawaban b
$\begin{align*} P^c &= 1-P_a\\ &= 1- \frac{1}{4}\\ &= \frac {3}{4} \end{align*}$
--- Soal No 3 ---
Dalam sebuah percobaan pengambilan 2 kartu pada setumpuk kartu bridge tanpa joker, coba temukan
a. Peluang kejadian terambilnya kartu AS
b. peluang kejadian terambilnya kartu bukan AS
a. Peluang kejadian terambilnya kartu AS
b. peluang kejadian terambilnya kartu bukan AS
Sesuai dengan konsep peluang maka diperoleh.
jawaban a
$\begin{align*} P_a &= \frac{P_a}{P_s}\\ &= 1- \frac{4}{52}\\ &= \frac {1}{13} \end{align*}$
jawaban b
$\begin{align*} P^c &= 1-P_a\\ &= 1- \frac{1}{13}\\ &= \frac {12}{13} \end{align*}$
jawaban a
$\begin{align*} P_a &= \frac{P_a}{P_s}\\ &= 1- \frac{4}{52}\\ &= \frac {1}{13} \end{align*}$
jawaban b
$\begin{align*} P^c &= 1-P_a\\ &= 1- \frac{1}{13}\\ &= \frac {12}{13} \end{align*}$
Tidak ada komentar:
Posting Komentar